Harga Emas Antam Turun Hari Ini
Emas produksi PT Aneka Tambang (Antam) di Jakarta, Selasa (3/3).
15:07
3 Agustus 2024

Harga Emas Antam Turun Hari Ini

Harga emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada Sabtu (3/8/2024) untuk ukuran satu gram dibanderol di harga Rp 1.428.000 per gram.

Harga emas antam masih anjlok Rp 3.000 dibandingkan dengan harga jual hari Jumat (2/8/2024) kemarin.

Sementara itu, harga Buyback (beli kembali) emas Antam dibanderol di harga Rp 1.281.000 per gram.

Harga buyback tersebut juga alami penurunan Rp 4

Baca Juga: Konsisten Terapkan Prinsip ESG, Direktur Utama Antam Raih Indonesia Top Green Leaders Award 2024

3.000 jika dibandingkan dengan harga buyback hari Minggu kemarin.

Seperti dilansir dari laman resmi Logam Mulia Antam, berikut adalah harga emas antam pada hari ini.

  • Emas 0,5 gram Rp 764.000
  • Emas 2 gram Rp 2.796.000
  • Emas 3 gram Rp 4.169.000
  • Emas 5 gram Rp 6.915.000
  • Emas 10 gram Rp 13.775.000
  • Emas 25 gram Rp 34.312.000
  • Emas 50 gram Rp 68.545.000
  • Emas 100 gram Rp 137.012.000
  • Emas 250 gram Rp 342.265.000
  • Emas 500 gram Rp 684.320.000
  • Emas 1.000 gram Rp 1.368.600.000

Editor: Achmad Fauzi

Tag:  #harga #emas #antam #turun #hari

KOMENTAR