7 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan, Terbaik Mei 2024
Infinix Note 40 Pro 5G. [Infinix]
10:48
17 Mei 2024

7 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan, Terbaik Mei 2024

Cari HP Baru untuk Mei 2024 ini? Cek dulu ini ada rekomendasi HP Rp 3 jutaan terbaik saat ini. Meski harga cuma tiga jutaan, namun menawarkan berbagai fitur menarik dan spesifikasi yang cukup untuk sehari-hari.

Memiliki smartphone canggih dengan harga terjangkau bukan lagi mimpi! Di tahun 2024, banyak pilihan HP Rp 3 jutaan yang menawarkan performa ngebut, kamera gahar, dan fitur lengkap untuk menunjang berbagai kebutuhan kamu.

Bingung mencari HP terbaik di rentang harga ini? Jangan khawatir! Artikel ini akan membantu kamu menemukan HP Rp 3 jutaan yang paling sesuai dengan kebutuhan dan budget kamu.

7 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan 

Berikut rekomendasi HP Rp 3 jutaan terbaik untuk Mei 2024 yang tim rangkum untuk kamu.

1. Infinix Note 40 Pro 5G

Infinix Note 40 Pro 5G. [Infinix]Infinix Note 40 Pro 5G. [Infinix]

Layar: 3D-Curved AMOLED LTPS 6,78 inci, FullHD+ 1080x2436, 120Hz
Chipset: MediaTek Dimensity 7020
CPU: Octa-core (2x2.2 GHz Cortex-A78 & 6x2.0 GHz Cortex-A55)
GPU: IMG BXM-8-256/Hyper Engine
RAM: 8 GB , LPDDR4x
memori internal: 256 GB UFS2.2
Kamera Belakang: 108 MP OIS f/1.75 + 2 MP f/2.4 + 2MP f/2.4
Kamera Depan: 32MP f/2.2
Baterai: 5000 mAh, pengisian cepat 45W (20W Wireless Magcharge)
WiFi: Wi-Fi 5 (a/b/g/n/ac)
Bluetooth: Ya
NFC: Ya
OS: Android XOS 14
SIM: Dual Nano SIM
Harga: Rp 3.7999.000

2. Vivo Y100 5G

Vivo Y100 5G resmi dirilis ke Indonesia pada Kamis (25/1/2024). [Suara.com/Dicky Prastya]Vivo Y100 5G resmi dirilis ke Indonesia pada Kamis (25/1/2024). [Suara.com/Dicky Prastya]

Layar: AMOLED 6,67 inci, resolusi Full HD Plus (2.400 x 1.080 pixel), refresh rate hingga 120 Hz, brightness maksimum 1.200 nits, kerapatan piksel 394 ppi, cakupan gamut warna 100 persen DCI-P3, rasio layar ke bodi 91,90 persen, sertifikasi SGS Eye Care Display
Dimensi: 163,17 x 78,81 x 7,79 mm, bobot 191 gram (Ungu Anggrek) 163,17 x 75,81 x 7,79mm, bobot 185,5 gram (Hitam Onyx)
Chipset: Qualcomm Snapdragon 4 Gen 2 (4 nm)
RAM: 8 GB (LPDDR4X, +Extended RAM 8 GB)
Storage: 128 GB/256 GB (UFS 2.2, +microSD 1TB)
Kamera depan: 8 MP (f/2.0)
Kamera belakang: Kamera utama: 50 MP (f/1.8) Kamera wide: 8 MP (f/2.2) Sensor flicker
Sistem operasi: Android 14, dilapisi antarmuka Funtouch OS 14
Baterai: 5.000 mAh, fast charging Flash Charge 80 Watt
Fitur pendukung: Sertifikasi anti air dan debu dengan rating IP54, NFC, konektivitas 5G, dual-nano SIM, WiFI, Bluetooth 5.0, GPS, speaker stereo ganda, dan pemindai sidik jari (fingerprint) dalam layar (in-display).
Harga: Rp 3.899.000

3. Samsung Galaxy A23 5G

Samsung Galaxy A23 5G. [Samsung]Samsung Galaxy A23 5G. [Samsung]

Dimensi dan bobot: 165,4 mm (panjang) x 76.9 mm (lebar) x 8,4 mm (ketebalan), bobot 197 gram
Layar: panel LCD, 6,6 inci, Full HD Plus (2.408 x 1.080 pixel), refresh rate 120Hz, Corning Gorilla Glass 5
Chipset: Snapdragon 695 (8nm)
RAM: 8 GB Memori internal: 128 GB
Sistem operasi: Android 12, OneUI 4.1
Kamera depan: 8 MP (f/2.2)
Kamera belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8, PDAF) kamera ultra-wide 5 MP (f/2.2) kamera depth sensor 2 MP (f/2.4) kamera makro 2 MP (f/2.4)
Baterai: 5.000 mAH, fast charging 25 watt
Fitur: Pemindai sidik jari yang terintegrasi dengan tombol daya (side-mounted fingerprint scanner), NFC, jack audio 3,5 mm, Bluetooth 5.1, USB-C, Wi-Fi 802.11, dual-SIM, dan microSD.
Harga Rp 3.599.0000

4. Samsung Galaxy A15 5G

Samsung Galaxy A15 5G. (Samsung)Samsung Galaxy A15 5G. (Samsung)

Layar: 6,5 inci Super AMOLED, resolusi 1080 x 2340 piksel, refresh rate 90Hz
Prosesor: MediaTek Dimensity 6100+
RAM: 4GB atau 8GB
Penyimpanan: 128GB atau 256GB
Kamera belakang: 50MP (wide), 5MP (ultrawide), 2MP (macro)
Kamera depan: 13MP
Baterai: 5000mAh, fast charging 25W
Harga: Rp 3.599.000

5. Samsung Galaxy A24

Samsung Galaxy A24. {Samsung]Samsung Galaxy A24. {Samsung]

Dimensi: 162,1 mm (tinggi) x 77.6 mm (lebar) x 8,3 mm (ketebalan)
Layar: Super AMOLED 6,5 inci, Full HD Plus, refresh rate 90 Hz, tingkat kecerahan maks 1.000 nits, dan fitur eye-care
Chipset: MediaTek Helio G99 (6 nm)
CPU: Octa-core (2x2,2 GHz Cortex-A76, 6x2 GHz Cortex-A55)
GPU: Arm Mali-G57 MC2
RAM dan storage: RAM: 8 GB (ditambah RAM Plus 8 GB) Storage: 128 GB
Kamera depan: 13 MP (f/2.2)
Kamera belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8 dan OIS), Kamera ultrawide 5 MP (f/2.2, sudut pandang 117 derajat), Kamera makro 2 MP (f/2.4)
Sistem operasi: Android 13 dan One UI 5.1
Baterai: 5.000mAH, fast charging 25 watt Fitur lain NFC, USB-C, microSD, dan RAM Plus
Harga: Rp 3.499.000

6. Realme 10 Pro

Realme 10 Pro diluncurkan di Indonesia, Selasa (10/1/2023). [Suara.com/Dicky Prastya]Realme 10 Pro diluncurkan di Indonesia, Selasa (10/1/2023). [Suara.com/Dicky Prastya]

Layar: LCD, 6.72 inch, 1080 x 2400 piksel, 120Hz, 680 nits
Chipset: Qualcomm Snapdragon 695 5G (6nm)
CPU: Octa-core (2x2.2 GHz Kryo 660 Gold & 6x1.8 GHz Kryo 660 Silver)
GPU: Adreno 619
RAM: 8 GB
Memori internal: 128 GB
Kamera Belakang: 108 MP, f/1.8, (wide), PDAF + 2 MP, f/2.4, (depth)
Kamera Depan: 16 MP, f/2.5, (wide), PDAF
Baterai: 5000 mAh, pengisian cepat 33W
OS: Android 13, Realme UI 4.0
Harga: Rp 3.399.000

7. Redmi Note 12 Pro

Redmi Note 12 Pro. (Xiaomi)Redmi Note 12 Pro. (Xiaomi)

Dimensi: 162.9 x 76 x 7.9 mm, 187g Layar 6.67” FHD+ P-OLED Display
Chipset: MediaTek Dimensity 1080
RAM dan memori penyimpanan: 8+256GB LPDDR4X + UFS2.2
SIM dan microSD: Dual 5G tanpa microSD slot
Kamera depan: 16MP front camera
Kamera belakang: IMX 766 wide camera OIS 50 MP (f1/1.88) 8MP ultra wide camera (f/2.2) 2MP macro camera (f/2.4)
Sistem operasi: MIUI 14, Android 13
Baterai: 5.000 mAh, 67W turbo charging
Fitur pendukung: Sensor sidik jari di area samping, AI face unlock, dual speakers, supports Dolby Atmos, 3.5mm headphone jack
Harga:  Rp 3.299.000

Itulah rekomendasi HP Rp 3 jutaan, menjadi pilihan terbaik untuk Mei 2024 ini.

Editor: Agung Pratnyawan

Tag:  #rekomendasi #jutaan #terbaik #2024

KOMENTAR