3 Cara Mengetahui Lokasi lewat HP, Nggak Ribet!
Ilustrasi smartphone (Unsplash.com/gilles lambert)
15:32
19 Mei 2024

3 Cara Mengetahui Lokasi lewat HP, Nggak Ribet!

Buat kamu yang ingin mengetahui atau melacak seseorang dengan tujuan kebaikan, bisa ikuti rekomendasi cara ini.

Perkembangan teknologi kini semakin memudahkan kita melakukan berbagai hal, salah satunya mengetahui lokasi seseorang cukup melalui hp.

Tidak hanya untuk menemukan lokasi HP yang hilang, cara ini juga bisa digunakan untuk melacak teman yang lama tidak terdengar kabarnya.

: Cara Melacak Lokasi Menggunakan Grabify Secara Aman

Kali ini, akan memberikan rekomendasi tiga cara mengetahui lokasi seseorang lewat hp yang tidak bikin kamu ribet.

1. Google Maps

Google Maps memiliki berbagai fitur yang dapat digunakan untuk memudahkan kamu, salah satunya melacak lokasi hp seseorang.

  • Driving Directions (Pemandu Perjalanan), fitur untuk mengetahui jalur jalan atau arah yang dilewati dari suatu lokasi ke lokasi lain.
  • Transit and Walking Direction, fitur ini digunakan untuk memperoleh rute dan jadwal perjalanan baik dengan jalan kaki maupun bus.
  • Street View, merupakan salah satu fitur untuk menampilkan peta jalan termasuk dengan lokasi tempat-tempat di peta tersebut.
  • Business Listings, fitur untuk mencari nama area atau wilayah tertentu baik bisnis maupun tempat penting yang lain.
  • Latitude, fitur Google Maps yang digunakan untuk melacak lokasi nomor hp teman.
  • My Location, salah satu fitur Google Maps yang digunakan untuk mengetahui posisi nomor hp meski tidak menggunakan perangkat Gps.
  • Traffic atau Informasi lalu lintas, berfungsi membantu memantau kondisi lalu lintas jalan raya secara langsung atau real time.

2. Melalui Email

  • Buka aplikasi Gmail melalui PC atau laptop
  • Login akun email HP yang ditargetkan
  • Pilih ikon titik sembilan
  • Klik menu akun 4 Google dan menuju Buka Aktivitas Saya
  • Klik Kelola Aktivitas
Ilustrasi Gmail. [Solen Feyissa/Unsplash]Ilustrasi Gmail. [Solen Feyissa/Unsplash]

3. Lewat GPS

Fitur Global Positioning System alias GPS bisa dimanfaatkan untuk melacak lokasi lewat no HP.

Namun, hal ini bisa dilakukan ketika GPS pada HP yang ingin dicari lokasinya berada dalam kondisi menyala atau aktif.

Berikut langkah-langkah yang harus dilakukan:

  • Kunjungi www.SAT-GPS-Tracker.com.
  • Klik menu “Track Phone Number Here”.
  • Masukkan negara tempat no HP yang akan dicari.
  • Masukkan kode +62 untuk nomor telepon.
  • Ketik no HP yang akan dicari tanpa nol di angka depan.
  • Klik “Search”.

Itulah ketiga cara melacak lokasi lewat hp yang nggak ribet.

Perlu diingat, cara-cara di atas digunakan untuk tujuan kebaikan. Selamat mencoba!

Editor: Dythia Novianty

Tag:  #cara #mengetahui #lokasi #lewat #nggak #ribet

KOMENTAR